Memuat

PATUNG CHAIRIL ANWAR

Arsono1986/1986

Monumen Nasional

Monumen Nasional
Jakarta Pusat, Indonesia

Letak patung ini sekitar 100 meter di Utara Patung Diponegoro. Chairil Anwar adalah penyair yang menjadi pelopor Angkatan ’45. Dalam dunia sastra Angkatan ’45 dikenal sebagai pembahauan yang mendobrak kekakuan dalam ekspresi sastra. Dalam Angkatan ’45, Chairil Anwar memainkan peran sentral melalui puisi-puisinya yang dianggap sebagai kanon sastra Indonesia.

Tampilkan lebih sedikitBaca lebih banyak
  • Judul: PATUNG CHAIRIL ANWAR
  • Pembuat: Arsono
  • Tanggal Dibuat: 1986/1986
  • Lokasi Fisik: Monumen Nasional, Jakarta Pusat
  • Penerbit: Kantor Pengelola Kawasan Monumen Nasional
Monumen Nasional

Dapatkan aplikasi

Jelajahi museum dan coba Art Transfer, Pocket Gallery, Art Selfie, serta fitur lainnya

Beranda
Discover
Mainkan
Di sekitar
Favorit