Memuat

Candi Jawi Perpaduan Syiwaisme – Buhaisme

Indonesia Fine Art Academy in Yogyakarta1971

Monumen Nasional

Monumen Nasional
Jakarta Pusat, Indonesia

Candi Jawi terletak di Gunung Welirang, sebelah barat daya Pandakan di tepi jalan Prigen dan didirikan untuk makam Raja Kertanegara, raja terakhir kerajaan Singasari yang meninggal pada tahun 1292.Di bagian atas candi terdapat arca Budha Aksobhya sedangkan di bagian bawah candi terdapat arca Siva Mahadewa. Dari Bangunan ini dapat diketahui bahwa pada jaman Singasari dan Majapahit terjadi perpaduan Sivaisme – Budhisme.
Diorama menggambarkan ketika pemimpin agama Budha serta pengikut-pengikutnya sedang mengadakan upacara keagamaan di Candi Jawi.

Tampilkan lebih sedikitBaca lebih banyak
  • Judul: Candi Jawi Perpaduan Syiwaisme – Buhaisme
  • Pembuat: Indonesia Fine Art Academy in Yogyakarta
  • Tanggal Dibuat: 1971
  • Lokasi Fisik: Monumen Nasional, Jakarta Pusat
  • Penerbit: Kantor Pengelola Kawasan Monumen Nasional
Monumen Nasional

Dapatkan aplikasi

Jelajahi museum dan coba Art Transfer, Pocket Gallery, Art Selfie, serta fitur lainnya

Beranda
Discover
Mainkan
Di sekitar
Favorit