Memuat

Batik Tulis Pisang Bali

unknown1940

Museum Batik Indonesia

Museum Batik Indonesia
Jakarta, Indonesia

Kain panjang batik tulis bermotif Pisang Bali dengan gaya sogan. Motif ini sering disebut juga sebagai Pisan Bali. Pisang Bali berasal dari bahasa Jawa pisan yang berarti lagi dan bali yang berarti kembali, sehingga dapat diartikan selalu kembali. Motif batik Pisan Bali dalam tradisi Jawa, diberikan seseorang kepada pasangannya yang hendak melakukan perjalanan atau bepergian, dengan harapan agar kembali dengan selamat.

Tampilkan lebih sedikitBaca lebih banyak
  • Judul: Batik Tulis Pisang Bali
  • Pembuat: unknown
  • Tanggal Dibuat: 1940
  • Lokasi Dibuat: Yogyakarta
  • Dimensi Fisik: 228 x 105 cm
  • Jenis: Kain Panjang
Museum Batik Indonesia

Dapatkan aplikasi

Jelajahi museum dan coba Art Transfer, Pocket Gallery, Art Selfie, serta fitur lainnya

Beranda
Discover
Mainkan
Di sekitar
Favorit