Ruwatan yang sepanjang sejarah berdirinya Keraton Surakarta Hadiningrat pertama kali dilaksanakan oleh Sri Susuhunan Paku Buwono XII, ruwatan diikuti oleh Sinuhun sendiri, putra-putri, serta para mantu beliau. Ruwatan ini dilaksanakan pada masa krisis menjelang jatuhnya pemerintahan Presiden Soeharto.